Eru

[Lirik + Terjemahan] Eru – Father (아버지)

 

Itu benar, memang ada kalanya saat-saat seperti itu terjadi
Saat-saat dimana sesuatu yang belum pernah aku alami terjadi
Karena tak ada seorangpun yang pernah mengajariku
Aku sungguh merasa bingung di saat itu
Aku bahkan tak pernah mempelajarinya di sekolah
Kesulitan seperti ini, itu adalah pertama kalinya di dalam hidupku
Andai saja ayah ada di sisiku ini
Apakah gerangan yang akan dia katakan padaku?
Anakku, saat aku seusia dirimu
Tidak, saat aku sedikit lebih muda darimu
Aku tumbuh tanpa rasa khawatir
Aku berharap kau juga tumbuh seperti itu
Sama seperti yang ayahnya ayah lakukan
Sama seperti aku hidup dengan hanya satu anak
Aku juga akan melakukannya
Karena itu aku berharap kau tumbuh tanpa rasa khawatir
Pada suatu titik, aku merasa aneh saat aku tumbuh sedikit lebih tinggi dari ayahku
Apakah itu terjadi mulai saat itu? Bahu ayah sedikit demi sedikit mulai mengendur adanya
Sebuah pertanyaan yang masih belum bisa aku ketahui
Beratnya beban yang ditanggung oleh seorang kepala keluarga
Jika aku menjadi seorang ayah
Akankah aku bisa melakukannya sepertimu?
Anakku, saat aku seusia dirimu
Tidak, saat aku sedikit lebih muda darimu
Aku tumbuh tanpa rasa khawatir
Aku berharap kau juga tumbuh seperti itu
Sama seperti yang ayahnya ayah lakukan
Sama seperti aku hidup dengan hanya satu anak
Aku juga akan melakukannya
Karena itu aku berharap kau tumbuh tanpa rasa khawatir
Sejujurnya, dulu ada satu hal yang begitu aku takutkan
Dulu aku sungguh merasa takut untuk menjadi orang dewasa
Karena sekarang aku sudah dewasa
Aku mulai bisa memahami semua kata-katamu itu
Aku sungguh merindukan ayah
Anakku, saat aku seusia dirimu
Tidak, saat aku sedikit lebih muda darimu
Aku tumbuh tanpa rasa khawatir
Aku berharap kau juga tumbuh seperti itu
Sama seperti yang ayahnya ayah lakukan
Sama seperti aku hidup dengan hanya satu anak
Aku juga akan melakukannya
Karena itu aku berharap kau tumbuh tanpa rasa khawatir
Aku berharap kau tumbuh dewasa
Romanized
itjana geureol ttae kkok itjana 
gyeokkeoboji mothan iri saenggil ttae 
amudo gareuchyeojun jeogi eopseoseo 
nangamhaejyeo ireol ttaeneun jeongmal
hakgyoeseodo baeun jeok eomneun 
nae saenge ireon nangwaneun nan cheoeumingeol 
manyak appaga yeope isseotdamyeon 
naege mworago haesseulkkayo
agaya naega neoman haesseul ttae 
ani jogeum deo eoryeosseul ttae 
amu geokjeong eopsi keosseo 
neodo geureoke keugil barae
nae abeojiui abeojiga geuraetdeusi 
jasik hanaman saenggakamyeon saratdeusi 
nado geurae julge 
geureoni geokjeong eopsi keugil barae
eoneudeot abeojiboda nae kiga jom deo keosseul ttae gibuni isanghaejyeo 
geuttaebuteo yeosseulkka abeojiui eokkaega jogeumssik naeryeoganeun ge mallya
ajigeun al suga eomneun munje 
gajangiraneun daneoga jileojin muge 
manyage naega appaga doendamyeon 
dangsincheoreom hal su isseulkka
agaya naega neoman haesseul ttae 
ani jogeum deo eoryeosseul ttae 
amu geokjeong eopsi keosseo 
neodo geureoke keugil barae
nae abeojiui abeojiga geuraetdeusi 
jasik hanaman saenggakamyeon saratdeusi 
nado geurae julge 
geureoni geokjeong eopsi keugil barae
sasireun na duryeoun ge isseotjyo 
eoreuni doeneun ge nan museowosseoyo
ije eoreuni dwae bonikka 
dangsinui mameul ihaehal su isseoyo 
abeoji bogo sipeoyo
agaya naega neoman haesseul ttae 
ani jogeum deo eoryeosseul ttae 
amu geokjeong eopsi keosseo 
neodo geureoke keugil barae
nae abeojiui abeojiga geuraetdeusi 
jasik hanaman saenggakamyeon saratdeusi 
nado geurae julge 
geureoni geokjeong eopsi keugil barae 
keugil baralge
Hangul
있잖아 그럴 때 꼭 있잖아 
겪어보지 못한 일이 생길 때 
아무도 가르쳐준 적이 없어서 
난감해져 이럴 때는 정말
학교에서도 배운 적 없는 
내 생에 이런 난관은 난 처음인걸 
만약 아빠가 옆에 있었다면 
내게 뭐라고 했을까요
아가야 내가 너만 했을 때 
아니 조금 더 어렸을 때 
아무 걱정 없이 컸어 
너도 그렇게 크길 바래
내 아버지의 아버지가 그랬듯이 
자식 하나만 생각하면 살았듯이 
나도 그래 줄게 
그러니 걱정 없이 크길 바래
어느덧 아버지보다 내 키가 좀 더 컸을 때 기분이 이상해져 
그때부터 였을까 아버지의 어깨가 조금씩 내려가는 게 말야
아직은 알 수가 없는 문제 
가장이라는 단어가 짊어진 무게 
만약에 내가 아빠가 된다면 
당신처럼 할 수 있을까
아가야 내가 너만 했을 때 
아니 조금 더 어렸을 때 
아무 걱정 없이 컸어 
너도 그렇게 크길 바래
내 아버지의 아버지가 그랬듯이 
자식 하나만 생각하면 살았듯이 
나도 그래 줄게 
그러니 걱정 없이 크길 바래
사실은 나 두려운 게 있었죠 
어른이 되는 게 난 무서웠어요
이제 어른이 돼 보니까 
당신의 맘을 이해할 수 있어요 
아버지 보고 싶어요
아가야 내가 너만 했을 때 
아니 조금 더 어렸을 때 
아무 걱정 없이 컸어 
너도 그렇게 크길 바래
내 아버지의 아버지가 그랬듯이 
자식 하나만 생각하면 살았듯이 
나도 그래 줄게 
그러니 걱정 없이 크길 바래 
크길 바랄게


Terimakasih telah mengunjungi ChordLirik.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Piool.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com dan join di komunitas Topoin.com.

Most Popular

To Top